Sambutan

Sambutan Bupati Brebes

Assalamualaikum, wr. wb Dalam rangka memberikan pelayanan kepada masyarakat terhadap permintaan produk peraturan perundang-undangan dan informasi hukum, maka Pemerintah Kabupaten Brebes melalui Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum berupaya melakukan penataan dan penyelenggaraan dokumentasi hukum secara baik.

Dasar hukum terbentuknya Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Kabupaten Brebes adalah Peraturan Bupati Brebes Nomor 35 Tahun 2015 tentang Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Kabupaten Brebes. dimana Peraturan Bupati ini amanah dari Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2012 Tentang Jaringan Domuntasi dan Informasi Hukum Nasional. Dengan adanya Perpustakaan JDIH Brebes yang terletak digedung KPT (Kantor Pemerintahan Terpadu) Kab.BRebes memudahkan para pengunjung untuk mendapatgkan Informasi Hukum secra langsung, ruang Koleksi/Perpustakan Hukum yang tersusun rapi dengan ruang baca yang bersih membuat pengunjung jadi nyaman dan tenang, perpustakan JDIH juga di lengkapi dengan Pojok Baca Digital yang akan memudahkan dalam mencari informasi hukum secara on line ruang kerja yang terintergrasi dengan Bagian Hukum Setda Kab. Brebes juga memudahkan Pengunjung untuk mendapatkan informasi secara cepat dan tepat. Wassalamualaikum, wr.wb

Pencarian

Grafik Produk Hukum

 

 

 

Koleksi Buku Terbaru

HIMPUNAN LEMBARAN DAERAH KABUPATEN WONOSOBO TAHUN 2012

Penulis: Eko Sutrisno
Penerbit: Bagian Hukum
Tahun: 2012
Lokasi:
PERATURAN BUPATI PEMALANG NOMOR 38 TAHUN 2012 TENTANG PETUNJUK PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN PEMALANG NOMOR 9 TAHUN 2011 TENTANG PERUSAHAAN DAERAH BANK PERKREDITAN RAKYAT BANK PEMALANG

Penulis: Budhi Rahardjo
Penerbit: BAGIAN HUKUM
Tahun: 2013
Lokasi:
PERMENDAGRI N0. 37 TAHUN 2014 TENTANG PEDOMAN PENYUSUNAN APBD TAHUN ANGGARAN 2015 DAN STANDAR PROSEDUR OPERASSI DALAM RANGKA PENCAIRAN DANA PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA

Penulis: Karmin
Penerbit: CV. Cipta Media
Tahun: 2014
Lokasi:
HIMPUNAN PERUNDANG-UNDANGAN DAPARTEMEN DALAM NEGERI TAHUN 2005

Penulis: H. Moh. Ma'ruf
Penerbit: CV. Cipta Media
Tahun: 2005
Lokasi:

Berita Terbaru

19 November 2024

RAPAT EVALUASI DAN PERCEPATAN ENTRY DATA PERSEDIAAN MELALUI APLIKASI SIPDA & PERSIAPAN REKONSOLISASI

Kamis tanggal 14 November 2024, Rapat evaluasi dan percepatan entry data persediaan melalui aplikasi Sipda dan persiapan rekonsiliasi persediaan.. di aula bawah Bpkad Kab. Brebes.

...

Selengkapnya
19 November 2024

PEMBAHASAN RAPERBUP TENTANG PEDOMAN PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH TAKMILIYAH

Hari selasa tanggal 12 november 2024 agenda Pembahasan Rancangan Peraturan Bupati tentang Pedoman Penyelenggaraan Pendidikan Madrasah Diniyah Takmiliyah, Rapat di buka dan dipimpin oleh Asisten P...

Selengkapnya
19 November 2024

AGENDA PEMUSNAHAN SAMPAH ARSIP RSUD KABUPATEN BREBES

Kamis 14 Nov 2024, tempat Daur ulang kertas Pedurungan Semarang, agenda pemusnahan arsip RSUD Brebes Sesuai amanat Perbup nomor 73 Tahun 2018 ttg pedoman penyusutan arsip pada perangkat daerah at...

Selengkapnya
19 November 2024

RAPAT BADAN PEMBENTUKAN PERATURAN DAERAH ( BAPEMPERDA )

Hari Senin tanggal 18 November 2024 Bagian Hukum Setda Brebes Menghadiri Rapat Badan Pembentukan Peraturan Daerah yang bertempat di Ruang Komisi I DPRD Kabupaten Brebes,....

...

Selengkapnya
19 November 2024

RAKOR PENGENDALIAN INFLASI DAERAH ( TPID ) TAHUN 2024

Senin tanggal 18 oktober 2024, Pemerintah Kabupaten Brebes mengadakan rakor pengendalian inflasi Daerah ( TPID ) yang di hadiri oleh seluruh Perangkat Daerah yang ada di Kabupaten Brebes,

...

Selengkapnya
19 November 2024

ZOOM MEETING FORUM KOORDINASI ANGGOTA JDIH PROV.JATENG

Zoom Forum koordinasi anggota JDIH Prov jateng dg tema Persiapan pelaporan hasil kinerja pengelolaan JDIH Th 2024 melalui e-reporting

...

Selengkapnya

Artikel Terbaru

14 November 2024

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN UNTUK MEWUJUDKAN SISTEM PEMERINTAHA

12 NOVEMBER 2024,

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN UNTUK MEWUJUDKAN SISTEM PEMERINTAHAN YANG GOOD GOVERNANCE

Oleh:

Imam Asmarud...

Selengkapnya

Pengumuman Terbaru

14 November 2024
Selengkapnya

Video

03 April 2024

Testimoni JDIH oleh PJ Bupati Brebes Bapak Iwanuddin Iskandar, S.H., M. Hum

03 April 2024

Mini Film Investor Asing by JDIH Bagian Hukum Setda Kabupaten Brebes

21 Februari 2024

Mini Film Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Setda Kabupaten Brebes

Apakah anda puas dengan layanan website kami? Berilah penilaian anda tentang kepuasan layanan kami


Hasil penilaian kepuasan pengguna website